Game yang direalese secara resmi pada tanggal 11 desember 2009 untuk platform iOS ini deengan hanya menampilkan satu episode yaitu “Poached Eggs” berisikan 63 level yang dibagi kedalam 3 bagian. Selang beberapa saat akhirnya Angry Birds berada dipuncak daftar aplikasi/game yang paling banyak di unduh pada Februari tahun 2010.
Tepatnya pada tahun 2012 game yang bernama Angry Birds ini menjadi game yang sangat Fenomenal karena disukai bukan saja oleh kalangan anak-anak tetapi juga diminati oleh orang dewasa termasuk mimin \(^▼^)/
Dan tentunya dari game tersebut mempunyai karakter ataupun sifat dan keahlian dalam setiap permianan levelnya. Berikut ini karakter dan nama burung yang terdapat di game Angry Birds :
1. RED BIRD
Karakter yang pertama adalah Red Bird. ia merupakan burung yang sekaligus menjadi maskot dari game ini, dia tidak memiliki kemampuan yang special. Hanya dapat dilempar guna menjatuhkan para musuh (>'_')>O
2. BLUE BIRD
adalah burung yang bisa membelah atau memisah menjadi 3, ia memiliki ukuran yang mini dan lucu, namun burung ini juga sangat efektif untuk menghancurkan kaca sekaligus menjatuhkan sasaran yang lebih dari satu tempat.
3.YELLOW BIRD

4. BLACK BIRD

Burung ini mulai muncul pada episode 2-14 Poached Eggs. Dengan dipersenjatai kemampuan bom telur ayng bisa menjatuhkan telur dari atas langit dan si White Bird pun akan terbang keatas kembali. Burung ini dapat digunakan untuk teknik Boomerang. ◕ ¸ ◕
Kalau tadi White Bird yang bisa digunakan untuk teknik boomerang. Yang satu ini adalah burung yang memang benar-benar berfungsi sebagai Boomerang seperti namanya, burung ini memang bisa berbalik arah seperti boomerang. Dan tentunya untuk menjalankannya diperlukan perhitungan khusus agar burung itu tidak berbalik ke anda.
7. BIG BROTHER
Ini adalah Kakak nya si burung merah atau Red Bird. Dia memiliki tubuh paling besar dan kekuatan yang lebih hebat untuk menjatuhkan rintangan dan para musuhnya.
8. NORMAL ORANGE BIRD

Burung berwarna orange ini adalah burung yang dapat menghancurkan musuhnya dengan cara menggelembung bagaikan balon raksasa yang siap menabrak apa saja yang ada didepannya.
9. MIGHTY EAGLE

Dan ini adalah rajanya Burung. Burung terkuat untuk game Angry Birds ini. Tapi Sobat Pintar harus membelinya di game Angry Birds untuk memilikinya dan memainkannya. Setelah Sobat Pintar membelinya, Sobat Pintar bisa melihat tombol mata yang diletakan disamping tombol pause saat permainan sedang berlangsung.
10. THE PIGS

Inilah musuh bebuyutan para burung pemarah atau yang lebih kerennya dipanggil Angry Birds. Babi babi ini juga datang dengan karakter yang saling berbeda, ada yang polos, ada yang memakai helm ada juga yang tampil sebagai ratu bahkan ada yang berkumis juga loh. Dan jangan remehkan mereka karena mereka juga kuat. \(^_^)/
Demikian tadi sedikit kisah cerita tentang game yang paling fenomenal tahun ini. Dan game ini bisa dimainkan di PC dan handphone.
So ? Sobat Pintar sekarang sudah Tau-nggak.com tentang karakter Angry Birds ?
Dan saatnya kita jawab, Pasti Taulah!!
0 komentar:
Posting Komentar
Silahkan Berkomentar Sesuka anda :)
Terima Kasih telah berkunjung ^^